Silabus perkuliahan STAINU Kebumen 2011-2012



SILABUS DAN BAHAN PERKULIAHAN 
SEMESTER GENAP  PGMI
TAHUN 2011-2012



KOMPETENSI DASAR-DASAR  PENDIDIKAN
1.      1.  GEJALA-GEJALA PENDIDIKAN
2.      2. KONSEP PENDIDIKAN
3.     3.  PANDANGAN ILMIAH , FILOSOFIS DAN ISLAM TENTANG  MANUSIA DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PENDIDIKAN
4.      4.  PENDIDIKAN SEBAGAI SEBUAH SISTEM
5.      5. TEORI-TEORI DAN ALIRAN  PENDIDIKAN
6.      6.  LEMBAGA-LEMBAGA PENDIDIKAN
7.      7.  DEMOKRASI PENDIDIKAN
8.      8.  KONSEP PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
9.      9.  SISDIKNAS
10 10.INOVASI PENDIDIKAN
11.11.   PANDANGAN ISLAM TERHADAP DEMOKRASI PENDIDIKAN



SILABUS DAN BAHAN PERKULIAHAN 
SEMESTER GENAP  PGMI
TAHUN 2011-2012


No.
Bahasan
Pokok Bahasan
1.
Pengertian Pendidikan dan
Ilmu Pendidikan
1 Pengertian Pendidikan secara Sempit
2 Pengertian pendidikan secara Luas
3 Pengertian Pendidikan secara Alternatif
4 Pengertian Ilmu Pendidikan
2.
Pendidikan sebagai Ilmu
Pengetahuan
1 Syarat-syarat berdirinya Ilmu Pengetahuan
2 Ilmu Pendidikan sebagai Ilmu Normatif, teoritis dan Praktis
3 Cabang-cabang dan Ilmu Bantu pendidikan
3.
Pendidikan Sebagai Sebuah
Sistem
1 Pengertian Sistem
2 Teori Sistem (Karakteristik dan Model)
3 Analisis Pendidikan Sebagai Sistem
4.
Teori-teori Pendidikan
Pendidikan Klasik
1 Pendidikan dalam Perspektif Empiris
2 Pendidikan dalam Perspektif Nativisme
3 Pendidikan dalam Perspektif Konvergensi
5.
Faktor-faktor Pendidikan
1 Pengertian Faktor Pendidikan
2 Macam-macam Faktor Pendidikan
• Peserta Didik
• Tujuan
• Materi
• Alat
3 Hubungan Timbal Balik antar faktor Pendidikan
6.
Peserta Didik sebagai
Faktor Pendidikan
1 Pengertian Peserta Didik
2 Karakter Manusia sebagai Peserta Didik
3 Batas Awal dan Akhir Pendidikan
7.
Tujuan sebagai Faktor
Pendidikan
1 Pengertian Tujuan
2 Fungsi Tujuan
3 Sumber dan Dasar Perumusan Tujuan pendidikan
4 Jenis dan Hirarki Tujuan Pendidikan
8.
Materi sebagai Faktor
Pendidikan
1 Pengertian Materi Pendidikan
2 Cakupan Materi Pendidikan
3 Pembidangan Pendidikan berdasarkan Materi Pendidikan
9.
Alat-alat Pendidikan
1 Pengertian Alat Pendidikan
2 Macam-macam Alat Pendidikan
3 Kriteria Pemilihan Alat Pendidikan
10.
Komponen Pendidikan
1 Pengertian Komponen Pendidikan
2 Macam-macam Komponen Pendidikan (a) Raw Input, (b)
Instrumental Input, (c) Environmental Input
3 Hubungan Timbal Balik antar Komponen Pendidikan
11.
Lingkungan dan Lembaga
Pendidikan
1 Pengertian Lingkungan dan Lembaga Pendidikan
2 Bentuk-bentuk Lingkungan Pendidikan
3 Bentuk-bentuk Lembaga Pendidikan
12.
Peranan Keluarga,
Pemerintah dan Masyarakat
dalam Pendidikan
1 Tanggung Jawab Pendidikan oleh Orang Tua
2 Tanggung Jawab Pendidikan oleh Pemeruntah
3 Tanggung Jawab Pendidikan oleh Masyarakat
13.
Hubungan Timbal Balik
antara Lingkungan
Pendidikan
1 Pengaruh Keluarga terhadap Sekolah dan Masyarakat
2 Pengaruh Sekolah terhadap Keluarga dan Masyarakat
3 Pengaruh Masyarakat terhadap Keluarga dan Sekolah
14.
Dasar-dasar Pelaksanaan
Pendidikan
1 Aspek Biologis
2 Aspek Psikologis
3 Aspek Sosiologis
4 Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional








SILABUS (1)



Mata Kuliah : Psikologi Perkembangan
Jurusan/Prodi : Tarbiyah/ PAI
Tingkat/Semester : Ganjil
SKS : 2


Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah psikologi perkembangan bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pengertian tentang psikologi perkembangan kepada mahasiswa sehingga mahasiswa mampu memahami kekhasan yang ada pada kehidupan manusia sebagai maklhuk indvidu dan social. Mata kuliah ini memfokuskan pada studi tentang perubahan-perubahan dan perkembangan struktur jasmani, perilaku dan fungsi mental manusia dalam berbagai tahap kehidupannya. Sehingga selain memahami sejarah perjalanan kehidupannya dari sebelum lahir hingga lanjut usia, mahasiswa juga mampu mengetahui kedudukan psikologi perkembangan dalam pendidikan.

Kompetensi Mata Kuliah
a. Mahasiswa memiliki pengetahuan dan konsep dasar teoritis dan praktis tentang konsep psikologi perkembangan manusia
b. Memberikan bekal kepada mahasiswa dalam memecahkan berbagai permasalahan pendidikan dengan perspektif psikologi perkembangan manusia.

Tujuan Mata Kuliah
Selesai mata kuliah mahasiswa mampu menganalisa berbagai fenomena dan praktik, serta permasalahan pendidikan dengan perspektif psikologi perkembangan

Strategi Penunjang:
a. Mahasiswa mendiskusikan materi yang disampaikan.
b. Mahasiswa melakukan riset melalui studi pustaka atau sudi lapangan
c. Mahasiswa mempresentasikan hasil riset /studi pustaka seminar kelas

Strategi Anjuran
a. Kehadiran mengikuti kuliah= 20%
b. Tugas terstruktur = 20%
c. Ujian Tengah Semester (UTS) = 20%
d. Ujian Akhir Semester (UAS) = 40%

Topik Perkuliahan

a. Pengertian Psikologi Perkembangan
b. Isu-isu Penting dalam Psikologi Perkembangan
c. Teori-Teori dan Metode Psikologi Perkembangan
d. Perkembangan Masa Pre natal dan Kelahiran
e. Perkembangan Masa Bayi
f. Perkembangan Masa Anak-Anak Awal
g. Perkembangan Masa Pertengahan dan Akhir Masa Anak-Anak
h. Perkembangan Masa Remaja
i. Perkembangan Masa Dewasa dan Tua
j. Urgensi Psikologi Perkembangan dalam Pendidikan
k. Kepribadian dan Perkembangan Peserta Didik

Referensi Wajib
1. Desmita, Psikologi Perkembangan, Rosda Karya, 2008
2. Abu Ahmadi, dkk. Psikologi Belajar, Rineka Cipta.2008
3. Baharuddin, Pendidikan dan Psikologi Perkembangan, Ar Ruzz Media, 2009
4. Sarlito Wirawan Sarwono, Psikologi Sosial, Raja Grafindo Persada, 2010
5. Abu Ahmadi, dkk. Psikologi Perkembangan, Rineka Cipta. 2005
6. DLL


Kebumen, 09 September 2011

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------



SILABUS (2)

Jurusan/Program studi : Tarbiyah/PGMI
Mata Kuliah                  :  Pendidikan Dasar IPS
Tingkat/Semester         :  Ganjil/III
SKS                               :  2
 

    1. Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah pendidikan dasar IPS bertujuan untuk memberikan bekal konsep dan pengetahuan  tentang pendidikan dasar IPS khususnya  untuk pembelajaran di SD/MI sehingga  mahasiswa mampu memahami dan menguasai konsep dan pengetahuan tentang pendidikan dasar IPS untuk SD/MI. Mata kuliah ini  memfokuskan pada  studi tentang pengertian ilmu sosial dan ruang lingkup IPS, tujuan  dan manfaat pendidikan IPS, tantangan dan permasalahan pendidikan IPS serta materi-materi pembelajaran IPS ditingkat SD/MI. Sebagai out put diharapkan mahasiswa mampu menguasai konsep dan pengetahuan pendidikan dasar IPS secara optimal. 
    1. Kompetensi  Mata  Kuliah
a.       Mahasiswa  memiliki pengetahuan  dan konsep dasar  teoritis dan praktis tentang konsep pendidikan dasar IPS
b.      Memberikan bekal  kepada  mahasiswa  dalam  memecahkan  berbagai permasalahan  pendidikan IPS
c.       Menguasai  materi atau pengetahuan IPS dengan baik
    1. Tujuan Mata Kuliah
a.       Selesai mata kuliah mahasiswa mampu  memiliki pengetahuan  dan konsep dasar  teoritis dan praktis tentang konsep pendidikan dasar IPS
b.      Mempunyai  bekal  dalam  memecahkan  berbagai permasalahan  pendidikan IPS
c.       Menguasai  materi atau pengetahuan IPS dengan baik

    1. Strategi Pembelajaran
1. Strategi Utama :
a.         Dosen memberikan deskripsikan mata kuliah yang akan disampaikan.
                        b.         Dosen/fasilitator menyampaikan Materi Perkuliahan pertemuan 1– 4
                        c.         Dosen melakukan pendekatan intelektual ilmiah.
2. Strategi Penunjang:
a. Mahasiswa mendiskusikan materi yang disampaikan.
                        b. Mahasiswa melakukan riset melalui studi pustaka atau studi lapangan
                        c. Mahasiswa mempresentasikan hasil riset /studi pustaka seminar kelas
                        3. Strategi Anjuran 
            a.  Kehadiran mengikuti kuliah= 20%
            b.  Tugas terstruktur = 20%
            c.  Ujian Tengah Semester (UTS) = 20%
            d.  Ujian Akhir Semester (UAS) = 40%
    1. Evaluasi Perkuliahan
Evaluasi  perkuliahan dengan  melalui ujian tulis, presentasi, pembuatan  makalah  individu, book report, dsb
    1. Topik Perkuliahan
a.       Konsep IPS dan Ruang Lingkupnya
b.      Kegagalan dan Tantangan, Potensi dan Pemberdayaan  Pendidikan IPS
c.       Kehidupan Sosial
d.      Sejarah Perkembangan Hindhu Budha di Indonesia
e.       Sejarah Perkembangan Islam di Indonesia
f.       Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
g.      Perjuangan  Kemerdekaan Indonesia dan Isu-Isu Kontroversial  Sejarah Indonesia
h.      Keragaman Bentuk, Bumi, Proses Pembentukan  dan Dampaknya terhadap Kehidupan Manusia
i.        Peta, Atlas dan Globe
j.        Kondisi Geografis Wilayah dan  Penduduk
k.      Kebudayaan, Budaya Lokal dan Toleransi  Sosial
l.        Kehidupan dan Perilaku Ekonomi
m.    Produksi, Distribusi dan Konsumsi
n.      Badan Usaha dan  Sistem  Perekonomian
o.      Pasar, Uang, Lembaga Keuangan dan Perdagangan
    1. Referensi Wajib
1.      Abu Suud. Revitalisasi Pendidikan IPS. Universitas Negeri Semarang Press. 2008
2.      Jamal Mamur Asmani.  Fiqh  Sosial Kiai Sahal  Mahfudh. Khalista, 2007
3.      IPS 2.   LAPIS PGMI,  2008
4.      Sarlito Wirawan Sarwono.  Psikologi Sosial, Raja Grafindo Persada, 2010
5.      Dll

Kebumen, 09 September  2011


---------------------------------------------------------------------------------------------------------------
 Silabus (3)

Mata Kuliah                 : Sosiologi Pendidikan
Jurusan/Prodi               : Tarbiyah/ PAI
Tingkat/Semester         :  Ganjil
SKS                               :  2
    



    1. Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah Sosiologi Pendidikan bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pengertian dasar kepada mahasiswa mengenai cara berpikir secara teoritis dan teknis untuk melihat konsep manusia sebagai makhluk  budaya dan hubungan antarmanusia dalam proses pendidikan. Selain itu, mata kuliah  ini juga memberikan bekal kepada mahasiswa agar mereka dapat turut memecahkan berbagai permasalahan pendidikan yang muncul akibat adanya perubahan sosial yang terjadi di masyarakat dengan menggunakan perspektif ilmu social dalam hal ini adalah  sosiologi.

    1. Kompetensi  Mata  Kuliah
a.       Mahasiswa memiliki pengetahuan  dan konsep dasar  teoritis dan praktis tentang konsep manusia sebagai makhluk budaya dan hubungan  antarmanusia  dalam proses pendidikan
b.      Memberikan bekal  kepada  mahasiswa  dalam  memecahkan  berbagai permasalahan  pendidikan dengan perspektif sosiologi

    1. Tujuan Mata Kuliah
Selesai mata kuliah mahasiswa mampu menganalisa berbagai fenomena dan praktik,  serta  permasalahan  pendidikan  dengan  perspektif  sosiologi



    1. Strategi Pembelajaran
1. Strategi Utama :
a.         Dosen memberikan deskripsikan mata kuliah yang akan disampaikan.
                        b.         Dosen/fasilitator menyampaikan Materi Perkuliahan pertemuan 1 – 4
                        c.          Dosen melakukan pendekatan intelektual ilmiah dengan pendekatan fenomena sosial.
2. Strategi Penunjang:
a. Mahasiswa mendiskusikan materi yang disampaikan.
                        b. Mahasiswa melakukan riset melalui studi pustaka
                        c. Mahasiswa mempresentasikan hasil riset /studi pustaka seminar kelas
                        3. Strategi Anjuran 
            a.  Kehadiran mengikuti kuliah= 20%
            b.  Tugas terstruktur = 20%
            c.  Ujian Tengah Semester (UTS) = 20%
            d.  Ujian Akhir Semester (UAS) = 40%
    1. Evaluasi Perkuliahan
Evaluasi perkuliahan dengan melalui ujian tulis, presentasi, pembuatan makalah individu, book report, dsb
    1. Topik Perkuliahan
a.       Pengertian dan bangunan ilmu sosiologi
b.      Relasi  sosiologi dan sosiologi pendidikan
c.       Ruang lingkup dan  dan obyek pembahasan  sosiologi pendidikan
d.      Kontribusi  sosiologi terhadap pendidikan
e.        Pengaruh positivistik  bagi dunia  ilmu pendidikan
f.        Pemanfaatan  sosiologi  dalam  penelitian pendidikan
g.       Urgensi  sosiologi  pendidikan  bagi calon guru
h.       Stratifikasi sosial  dalam masyarakat
i.        Teori teori  dan tokoh-tokoh  sosiologi  pendidikan
j.        Pendidikan  dan pembebasan  masyarakat
k.       Kolonialisme  pendidikan
l.        Globalisasi  pendidikan  dan industrialisasi pendidikan
m.     Pengaruh  modernisme  dan post modernisme  bagi dunia  pendidikan
    1. Referensi Wajib
1.      Ary H. Gunawan, Sosiologi Pendidikan, Rineka Cipta, 2000
2.      Soeryo Soekanto, Pengantar Sosiologi
3.      DLL

 --------------------------------------------------------------------------------------------------------------
SILABUS (4)

 Mata Kuliah                 :  Ilmu Sosial dan Budaya Dasar
Jurusan/Prodi               :  Tarbiyah/ PAI
Tingkat/Semester         :   Ganjil
SKS                               :   2
   

    1. Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah Ilmu Sosial dan Budaya Dasar bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pengertian dasar kepada mahasiswa mengenai cara berpikir secara teoritis dan teknis untuk melihat konsep manusia sebagai makhluk budaya dan hubungan antar manusia dalam kehidupan baik hubungannya dengan alam, manusia dan penciptanya. Selain itu, mata kuliah  ini juga memberikan bekal kepada mahasiswa agar mereka dapat turut memecahkan berbagai permasalahan pendidikan yang muncul akibat adanya perubahan sosial yang terjadi di masyarakat dengan menggunakan perspektif ilmu social dalam hal ini adalah  sosiologi.

    1. Kompetensi  Mata  Kuliah
a.       Mahasiswa memiliki pengetahuan  dan konsep dasar  teoritis dan praktis tentang konsep manusia sebagai makhluk budaya dan hubungan  antarmanusia  dengan alam, lingkungan dan penciptanya.
b.      Memberikan bekal  kepada  mahasiswa  dalam  memecahkan  berbagai permasalahan masyarakat dengan  perspektif  social.


No
TUJUAN INSTRUKSIONAL
UMUM
MATERI
KEGIATAN PERKULIAHAN
PENILAIAN
SKS
MEDIA
SUMBER BAHAN
1.
Setelah mempelajari bab ini mahasiswa mampu memahami  pengertian, fungsi, kedudukan, visi, serta pentingnya pengantar Ilmu Social dan Budaya Dasar 
ISBD SEBUAH PENGANTAR

  • Ceramah
  • Diskusi
  • Tanya jawab
·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah
2
·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   Mawardi,dkk
·   H.Hartomo
Dan Arnicun Azis

dll


2.
Mahasiswa mampu memahami manusia sebagai makhluk budaya 
MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK BUDAYA
  • Diskusi
  • Tanya jawab
·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   Koentjaraningrat
·   Mulyono Dj
·   Mawardi,dkk
·   H.Hartomo
Dan Arnicun Azis

 dll

3.
Mahasiswa mampu memahami alam pemikiran manusia dan dampaknya terhadap kehidupan manusia 
ALAM PEMIKIRAN MANUSIA
  • Diskusi
  • Tanya jawab
  • ceramah
·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   Mawardi,dkk
·   H.Hartomo
Dan Arnicun Azis

Dll
4.
Mahasiswa mampu memahami apresiasi nilai-nilai kemanusiaan 
APRESIASI NILAI-NILAI KEMANUSIAAN
  • Diskusi
  • Tanya jawab

·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD
·   P.Hariyono
·   Internet
·   Ernest Hemingway
·   Internet
·   Dll
5.
Mahasiswa mampu memahami  latar belakang, dan kaidah tentang muncul dan berkembangnya peradaban hingga post modernisme
PERADABAN MANUSIA HINGGA POST MODERNISME
  • Diskusi
  • Tanya jawab
·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   internet
·   dll




6.
Mahasiswa mampu memahami  manusia sebagai individu dan sebagai bagian dari masyarakat dalam kaitannya dengan kaidah social, jenis-jenis kaidah social, serta menyadari adanya  nilai-nilai kemanusiaan yang melandasi ketertiban  social
MANUSIA  SEBAGAI MAKHLUK INDIVIDU DAN SOSIAL
  • Diskusi
  • Tanya jawab

·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   Mawardi,dkk
·   H.Hartomo
Dan Arnicun Azis
·   Internet
·   dll




7.
Mahasiswa mampu memahami tentang keragaman, kesedarajatan dan kemartaban manusia
MANUSIA KERAGAMAN, KESEDERAJATAN, DAN KEMARTABATAN
  • Diskusi
  • Tanya jawab
  • ceramah
·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat analisis dalil qur’an dan hadist ttg konsep kesederajatan, keragaman, kemartabatan

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   UUD 1945
·   Al Qur’an
·   Hadits
·   Internet
·   dll


8.
Mahasiswa mampu memahami  latar belakang  lahirnya sains, teknologi dan seni serta memahami pengertian, fungsi, kedudukan, visi, dan dampaknya terhadap kehidupan manusia
MANUSIA SAINS, TEKNOLOGI DAN SENI
  • Diskusi
  • Tanya Jawab
·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   Mawardi,dkk
·   Buku Pemikiran Guru Besar IPB
·   H.Hartomo
Dan Arnicun Azis

Dll
9.
Mahasiswa mampu memahami  latar belakang  lahirnya nilai, moral dan hokum  serta memahami pengertian, fungsi, kedudukan, visi, dan dampaknya terhadap kehidupan manusia
NILAI, MORAL DAN HUKUM
  • Diskusi
  • Tanya jawab
  • ceramah
·   Ujian tertulis
·   penugasan kliping  tentang nilai, moral dan hokum

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   J.B Daliyo
·   Indah Sri Utari
·   Koentjaraningrat
·   P.Hariyono
·   Jurnal Hukum UI
·   dll


10.
Mahasiswa mampu memahami hubungan manusia  dengan lingkungan
MANUSIA DAN LINGKUNGAN
  • Diskusi
  • Tanya jawab

·   Ujian tertulis
·   penugasan membuat  makalah

·   papan tulis
·   media power point
·   LCD

·   P.Hariyono
·   Mawardi,dkk
·   Buku Pemikiran Guru Besar IPB
·   H.Hartomo
Dan Arnicun Azis

dll